Label

Rabu, 01 Mei 2013

TUTORIAL BLENDER (MEMBUAT GELAS CANTIK)


Selanjutnya masih di tutorial blender , pada kali ini kita akan membuat bentuk gelas pada umumnya :

1.      Pertama-tama kita ambil object silinder
dengan menekan shortcut pada keyboard SHIFT + A
seperti contoh dibawah ini :


2.      Kemudian untuk langkah selanjutnya kita aktifkan dulu face select agar bisa menyeleksi papan,
seperti tanda merah dibawah ini :

3.      Agar garis papan bertambah banyak, kita klik loop cut and slide terlebih dahulu atau dengan menekan shortcut pada keyboard CTRL+R , kemudian kita secrol pada mouse dengan number of cut 10
seperti tanda merah dibawah ini :


4.      Kita klik shortcut pada keyboard dengan angka 1 atau dilihat dari depan( front ortho), dan kita seleksi dengan klik papan tsb sambil menekan SHIFT seperti di bawah ini :

5.      Kemudian kita klik shorcut pada keyboard CTRL+3 dilihat dari samping
seperti dibawah ini :


6.      Selanjutnya kita EXTRUDE dengan shortcut pada keyboard E berdasarkan sumbu Y jadi E+Y , terus kita drag sesuka hati,,,hehehehe J
seperti dibawah ini

7.      Agar yang terseleksi agak tampak kebawah, kita lakukan menekan shortcut pada keyboard  R+X 45
lha ini pada gambar di bawah pada ujung oblect tsb agak lumayan kebawah :

Selanjutnya yang dibawahnya, caranya sama dengan seperti yang diatas tapi memekai shortcut pada keyboard R+X -45, kebalikannya yang diatas :




8.      Kemudian kita klik shortcut pada keyboard SHIFT dan klik object tsb, terus kita delete yang terseleksi tsb dengan cara pencet shortcut pada keyboard X dan FACES
Seperti ganbar di bawah ini :


9.      Kemudian kita aktifkan EDGE agar  bisa menyambungkan kuping gelas tsb :


10.   kita seleksi tepi-tepi tsb terlebih dahulu dengan menekan SHIFT dan klik tepi tsb terus tekan shortcut pada keyboard F agar menjadi seperti dibawah :


11.  Selanjutnya sama caranya seperti yang diatas 1 per 1 :


12.  Untuk finishing, kita perhalus object tsb yang kita buat dengan klik object MODIFIERS atau icon alat tank, terus klik  ADD MODIFIERS dan SUBDIVISION SURFACES
seperti gambar dibawah ini :

13.  Untuk sentuhan terakhir, kita scale bagian bawah dari gelas tsb, agar kelihatan dengan bentuk aslinya , dengan menekan ALT dan klik pada garis yang mau kita scale, terus kita tekan shortcut pada keyboard S atur sesuka hati anda
seperti gambar dibawah ini :


14.  Untuk menjadikan object gelas tsb seperti kaca, kita bisa menggunakan tombol pada kanan atas yang namanya MATERIAL dan kita centang TRANSPARANSI
seperti gambar yang berwarna merah dibawah ini :

15.  Inilah hasil akhir dari pembahasan materi blender kita kali ini




1 komentar:

  1. wah sama kang sama project saya.. ijin belajar ya di blog ini.. ^^

    BalasHapus